Halo Klobbers! Usaha yang perlu dilakukan seseorang dalam mencari pekerjaan dapat dikatakan tidak mudah. Satu posisi yang dibuka oleh institusi atau perusahaan mungkin saja diminati oleh puluhan hingga ribuan orang sehingga persaingannya dapat dikatakan cukup ketat. Faktor yang bisa menyebabkan seseorang gagal dalam proses rekrutmen pun bisa sangat beragam, baik dari hasil penilaian yang didapatkan…
-
Awas Keliru, Teliti Persyaratan Administrasi CPNS
Halo Klobbers! Saat ini sedang dibuka kesempatan bagi kamu yang ingin menjadi calon pegawai negeri sipil (CPNS). Seperti yang diketahui, periode pendaftaran seleksi CPNS umumnya akan ditutup pada tanggal 6 September 2024. Jika ingin mengikuti pendaftaran, tentunya ada berbagai syarat administrasi yang perlu dipahami dan dipenuhi. Sayangnya, cukup banyak peserta yang gugur atau tidak memenuhi…
-
Seputar Rekrutmen BUMN dan Tips Persiapannya (2)
Hi Klobbers! Sebelumnya kita sudah membahas informasi seputar rekrutmen BUMN, mulai dari frekuensi hingga jenis-jenis tes yang biasanya dihadapi selama proses rekrutmen berlangsung. Nah, sekarang kita akan lanjut membahas apa saja tips persiapan sebelum mengikuti proses rekrutmen dalam ulasan berikut ini! Mencari Sumber Belajar yang Tepat Pertama sekali, kamu perlu mengetahui berbagai kemungkinan jenis tes…
-
Seputar Rekrutmen BUMN dan Tips Persiapannya (1)
Halo Klobbers! Selain menjadi pegawai negeri dan swasta, bekerja di BUMN masih menjadi salah satu tujuan populer bagi sebagian masyarakat Indonesia. Setiap tahunnya, kesempatan bekerja sebagai pegawai di berbagai BUMN pun dibuka secara rutin dan umumnya memiliki peminat dalam jumlah yang cukup besar. Hal ini dikarenakan ada berbagai kelebihan seperti nominal pendapatan yang kompetitif hingga…
-
Penipuan Kerja atau Bukan? Yuk Cari Tahu!
Penipuan kerja semakin berkembang dengan waktu sehingga para pencari kerja harus lebih berhati-hati saat melamar pekerjaan. Meskipun menjadi waspada adalah hal yang baik, penting juga untuk mengetahui apa yang sebenarnya harus diwaspadai. Kenali praktik-praktik rekrutmen yang jarang diketahui ini agar tidak kehilangan peluang kerja yang berharga. Tahukah kamu? Perusahaan besar seringkali menutupi namanya dari iklan…
-
Yuk Kenali 3 Tipe Psikotes yang Digunakan Rekruter
Hi Klobbers! Pencari kerja pasti sudah tidak asing dengan seluruh tahap yang perlu dilewati saat menjalani proses rekrutmen. Mulai dari kirim CV, berbagai macam wawancara, dan tidak lupa juga melakukan beraneka tes. Tes-tes yang perlu dilewati selama proses rekrutmen tergantung keperluan perusahaan dan bisa berbentuk sebagai tes keterampilan, tes bahasa, dan banyak lainnya. Tetapi, tes…
-
Psikotes dalam Rekrutmen Kerja
Hi Klobbers! Tahukah kamu bahwa ada banyak perusahaan yang menggunakan psikotes dalam proses rekrutmen? Mungkin ada beberapa dari kamu yang masih belum mengerti apa yang dimaksud dengan psikotes. Yuk, kita mulai telusuri pengertian dari psikotes! Kak Irene Sugiharto, seorang ahli dalam bidang HR Consultant dan seorang praktisi Lumina Learning assessment tools mengatakan bahwa psikotes itu…