Hi Klobbers! Siapa nih Klobbers yang senang mendengarkan musik? Nampaknya, musik telah menjadi bagian dari kehidupan kita sehari-hari. Bahkan bagi sebagian orang, mendengarkan musik menjadi hal “wajib” saat melakukan berbagai aktivitas, mulai dari saat bersantai hingga bekerja. Apakah Klobbers juga senang mendengarkan musik saat beraktivitas? Dalam artikel sebelumnya telah membahas bagaimana cara musik bisa membantu…
-
Musik Terbaik untuk Didengarkan Saat Bekerja
Hi Klobbers! Banyak orang mengatakan bahwa musik membantu mereka fokus. Tidak sedikit orang yang membuat playlist khusus untuk aktifitas bekerja atau belajar. Tapi tahukah kamu para ahli setuju bahwa musik sangat membantu untuk konsentrasi dan produktivitas? Pertama-tama, musik dapat membantu kamu menghilangkan stres, melepaskan zat kimia bahagia, dan mengaktifkan tubuh kamu. Musik dapat memunculkan emosi…