• Mengenali Silent Treatment dan Cara Meresponsnya

    09/08/2022 Dwi

    Hi Klobbers! Ada pepatah yang mengatakan “diam itu emas”. Namun, apakah benar demikian?  Jika seseorang menolak berbicara dengan orang lain karena memerlukan waktu untuk menenangkan diri dan berpikir baik-baik sebelum mulai membicarakan masalah atau konflik yang terjadi, maka memilih untuk diam dapat dikatakan menjadi hal yang baik. Namun, bagaimana jika seseorang memilih diam atau tidak…

    Baca Selengkapnya