Hi Klobbers! Dalam sebuah bisnis, pemasaran (marketing) memegang peranan penting agar produk dan jasa yang ditawarkan dapat diketahui masyarakat luas. Namun ada beberapa kesalahan umum yang sering terjadi sehingga usaha marketing menjadi kurang optimal. Branding yang Tidak Konsisten Umumnya, pelanggan mengenali sebuah brand dari ciri khas yang ditonjolkan. Misalnya dari warna, gaya tulisan, jargon,…
-
Investasi Emas Cenderung Merugi: Apa Benar?
Hi Klobbers! Selain menabung, langkah lain yang cukup banyak dipilih dalam mengelola dana ialah berinvestasi. Jika masih baru mulai bekerja, dana yang kamu alokasikan untuk berinvestasi mungkin belum terlalu banyak. Nah, salah satu pilihan investasi dengan modal yang tidak terlalu banyak ialah berinvestasi emas. Sejak dahulu, emas menjadi salah satu cara untuk menjaga nilai uang…
-
Ingin Menghindari Tren Paylater? Ini Tipsnya
Hi Klobbers! Seperti yang kita ketahui, salah satu tren pembayaran yang saat ini cukup banyak diminati ialah pembayaran ditunda atau paylater yang berkembang lumayan pesat di kalangan masyarakat. Bukan hanya di kalangan generasi muda, namun pengguna di kalangan usia lebih dari 30 tahun pun tercatat menunjukkan peningkatan selama beberapa tahun belakangan ini. Ada berbagai alasan…
-
Pentingnya Mengontrol dan Mengevaluasi Usaha
Halo Klobbers! Membuat suatu usaha dapat dikatakan tidak mudah. Dibutuhkan modal, keahlian, waktu, dan tenaga agar suatu bisnis atau usaha bisa berjalan sesuai dengan yang direncanakan. Setelah itu, tantangan yang akan dihadapi ialah bagaimana mengelola dan mempertahankannya. Jika membicarakan persoalan ini, tentunya ada berbagai faktor yang perlu dipikirkan dan dilaksanakan secara baik. Nah, salah satu…
-
4 Hal yang Membuat Bisnis Kuliner Sulit Bertahan
Hi Klobbers! Bisnis di bidang kuliner, baik makanan dan minuman memiliki peluang untuk dijalankan oleh hampir semua orang. Tidak selalu dalam skala besar seperti membuka restoran atau kafe, namun membangun bisnis di bidang makanan dan minuman bisa dimulai dalam skala yang kecil. Misalnya dengan membuka gerai kecil di depan rumah atau membuka gerai sederhana di…
-
Hemat vs. Pelit: Apa Perbedaannya?
Hi Klobbers! Cara mengelola keuangan menjadi hal penting yang selalu dibicarakan banyak orang. Baik kamu sudah bekerja atau belum, mengatur keuangan yang dimiliki memegang peranan penting untuk diri kamu, baik saat ini ataupun masa depan. Terkait cara seseorang mengelola keuangan, istilah “hemat” dan “pelit” pun sering kamu dengar sebagai cara menilai kebiasaan orang dalam memanfaatkan…
-
Tips Aman Membangun Bisnis bersama Teman (2)
Halo Klobbers! Membangun bisnis bersama teman terdekat mungkin menjadi salah satu mimpi sebagian orang. Meskipun terdengar menyenangkan, namun ini menjadi salah satu keputusan besar yang perlu dipikirkan secara matang. Jika sudah merasa yakin, silakan pertimbangkan berbagai hal yang perlu disiapkan agar semuanya bisa berjalan dengan lebih lancar. Sebelumnya kita sudah membahas beberapa tips agar bisa…
-
Tips Aman Membangun Bisnis bersama Teman (1)
Hi Klobbers! Bagi sebagian orang, hubungan pertemanan yang erat memiliki arti yang sangat besar dalam kehidupan. Ada banyak momen yang mungkin sudah kalian lewati bersama dalam suka dan duka sehingga semakin mengeratkan chemistry dan hubungan yang terjalin. Bahkan tidak jarang, karena merasa sudah sangat dekat, kamu mungkin menganggapnya sebagai keluarga sendiri atau salah satu orang…
-
Membangun Bisnis bersama Teman: Apa Risikonya?
Halo Klobbers! Apakah ada Klobbers yang ingin membangun bisnis bersama dengan teman? Jika ada, atas dasar apakah kamu memilihnya? Mungkinkah karena kalian sudah berteman lama dan merasa cocok satu sama lain? Atau mungkin ada alasan lainnya? Apa pun alasannya, harap diingat bahwa tidak semua hal bisa berjalan sesuai dengan harapan. Di saat seperti itu, kamu…
-
Ingin Memulai Usaha di Bulan Puasa? Ini 5 Tipsnya!
Halo Klobbers! Ada berbagai ide bisnis menarik yang potensial di bulan puasa. Jika kamu tertarik untuk menjalankan bisnis bertepatan dengan bulan puasa, tentunya ada berbagai hal yang perlu disiapkan agar usaha kamu dapat berjalan dengan lancar. Kemudian, apa saja yang perlu dipersiapkan? Yuk, simak beberapa tipsnya dalam ulasan berikut ini! Buat Perencanaan dari Jauh Hari…