• Mengenal Employee Benefit di Perusahaan

    12/01/2023 Sandy P

    Hai Klobbers! Manfaat karyawan yang didapatkan ketika bekerja telah berkembang dari waktu ke waktu, meskipun secara umum, manfaat yang diberikan pada umumnya sama. Manfaat yang diberikan perusahaan kepada pekerja dapat membantu menarik bakat baru dan mendukung karyawan yang kamu miliki. Manfaat yang diberikan bisa bersifat kompetitif, hal ini baik dalam membantu perusahaan merekrut karyawan yang…

    Baca Selengkapnya
  • Pro dan Kontra Bekerja Selama 6 Hari

    12/01/2023 Sandy P

    Hai Klobbers! Kementerian Ketenagakerjaan telah membuka suara, bahwa pekerja memiliki waktu libur satu hari dalam satu minggu. Dikutip dari CNBC Indonesia, ketentuan tersebut ditulis dan ditetapkan dalam Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang (Perppu) Nomor 2 Tahun 2022 tentang Cipta Kerja. Dengan adanya hal tersebut, tentunya banyak menimbulkan kegelisahan bagi para pekerja saat ini. Meskipun hari bekerja…

    Baca Selengkapnya
  • Tips Screening dalam Proses Rekrutmen

    12/01/2023 Sandy P

    Hai Klobbers! Proses wawancara merupakan kesempatan bagus untuk melihat perbedaan kita dengan kandidat yang lain. Kita berlomba untuk membuat terkesan si pewawancara, agar mendapatkan tempat kerja yang diinginkan. Walaupun melalui telepon singkat, kita juga dapat membuat pewawancara terkesan. Dalam setiap komunikasi kita dengan interviewer, kita bisa menunjukan antusias kita dengan perusahaan atau organisasi dan juga…

    Baca Selengkapnya
  • Intip Cara Dasar Menjadi Copywriter

    12/01/2023 Sandy P

    Hai Klobbers! Apakah diantara kalian ada yang memiliki hobi menulis? Jika iya, apakah kamu familiar dengan istilah “copywriting”? Copywriting seringkali ditemukan ketika kamu ingin melamar pekerjaan, namun pasti diantara kalian ada yang bertanya-tanya sebenarnya apakah perbedaan copywriting dengan penulis biasa?  Penulis adalah seseorang yang menulis untuk berbagai tujuan, termasuk hiburan, informasi, atau ilmu pengetahuan. Mereka…

    Baca Selengkapnya
  • Mengenal Copywriting : Pekerjaan yang Menjual Tulisan

    12/01/2023 Sandy P

    Hai Klobbers! Apakah kamu pernah melihat iklan di bawah ini? Apa informasi yang kamu dapatkan dari iklan tersebut? Bagaimana perasaan kamu saat melihat iklan tersebut? Apakah kamu mendapatkan pesan yang diberikan? Jika kamu memahami pesan yang disampaikan, berarti copywriting yang disampaikan baik. Namun, copywriting bukan hanya sekedar menyampaikan pesan yang diberikan saja, copywriting memiliki fungsi…

    Baca Selengkapnya
  • Kenali Ciri-Ciri Orang yang Perfeksionis! (Part 2)

    11/01/2023 Dwi

    Hi Klobbers! Dalam artikel sebelumnya, kita sudah mengetahui beberapa ciri orang yang perfeksionis. Nah, sekarang kita akan membahas beberapa ciri lainnya serta tips untuk mengatasi sifat perfeksionis. Yuk, simak informasi berikut ini! Bagaimana Ciri-Ciri Orang yang Perfeksionis? Menghindari Melakukan Sesuatu yang Berpotensi untuk Gagal Seorang perfeksionis akan lebih berfokus pada menunjukkan keahlian yang dimiliki saat…

    Baca Selengkapnya
  • Kenali Ciri-Ciri Orang yang Perfeksionis! (Part 1)

    11/01/2023 Dwi

    Hi Klobbers! Mungkin kamu sering mendengar kata “perfeksionis” atau pujian dengan kata-kata “perfect!” dalam dunia kerja ataupun kehidupan sehari-hari. Meskipun demikian, apakah semua hal harus benar-benar memiliki hasil yang sempurna? Bagi sebagian orang, hasil yang sempurna menjadi tolak ukur keberhasilan dalam mengerjakan sesuatu. Nah, biasanya inilah yang menjadi ciri atau sifat individu yang disebut sebagai…

    Baca Selengkapnya
  • Yuk, Bangun Networking agar Karier Melejit! (Part 2)

    10/01/2023 Arifa D

    Halo Klobbers! Pada artikel sebelumnya, kita sudah membahas beberapa manfaat memiliki networking yang baik di dunia kerja. Pada artikel kali ini, kita masih akan membahas beberapa manfaat networking untuk pengembangan kariermu. Yuk, disimak! Mendapatkan promosi jabatan Jika kamu membangun networking yang baik dengan orang-orang di sekitarmu, termasuk atasanmu, maka lingkungan sekitar pun bisa melihat usaha dan kemampuan yang sudah kamu…

    Baca Selengkapnya
  • 5 Tips untuk Membantu Kamu Mengelola Stres

    09/01/2023 Dwi

    Halo Klobbers! Dalam menjalani hidup, kita semua pasti merasakan stres. Baik dalam kehidupan sehari-hari maupun bekerja, pasti ada berbagai kejadian atau peristiwa yang membuat kita merasa kewalahan. Namun, bagaimana jika stres yang dirasakan terasa menumpuk sehingga kamu merasa semakin kewalahan? Dampaknya ialah dapat memengaruhi kemampuan kamu untuk berpikir dengan jernih, melakukan kegiatan secara efektif, hingga…

    Baca Selengkapnya
  • LIMITED OFFER: Klob New Year 2023 Promo

    09/01/2023 Nadine K

    ✨ Happy New Year from us here at Klob! ✨ With the arrival of 2023, we’d like to invite you to enjoy our New Year Promo. Create a Klob account for your corporation starting from today and receive a FREE subscription until the end of February. So what are you waiting for? Post unlimited job…

    Baca Selengkapnya
1 2 3 4 5